Kapolda Jabar Tinjau Lokasi Bencana di Sukabumi dan Salurkan Bantuan
SUKABUMI, Abdirakyat.com – Kapolda Jawa Barat, Irjen Pol. Dr. Akhmad Wiyagus, S.I.K., M.Si., M.M., melakukan peninjauan langsung ke Desa Sukamaju, Kecamatan Cikembar, Sukabumi, salah satu wilayah yang terdampak bencana